CARA MERAWAT GADGET AGAR TIDAK CEPAT RUSAK

CARA MERAWAT GADGET AGAR TIDAK CEPAT RUSAK

Halo sob. Gimana puasanya? Masih kuat atau dikuat-kuatin aja nih? Dibulan ramadhan ini pastinya kita lebih sering di depan gadget sambil mantengin bedug kan yaa? Tak jarang kita sering main gadget sambil lupa waktu. Karena, gadget sendiri merupakan salah satu bagian dari perkembangan teknologi yang dapat membantu aktivitas manusia menjadi lebih praktis.  Produk teknologi satu ini diklaim bisa bertahan sekitar 2 hingga 3 tahun penggunaan, namun bisa lebih lama jika dirawat dengan baik. Kebanyakan sih pengguna sering ceroboh terhadap gadget mereka...

Read more...
SEMUA AKAN BERALIH KE TV DIGITAL

SEMUA AKAN BERALIH KE TV DIGITAL

Halo sob. Secara resmi pemerintah akan mengalihkan siaran TV analog ke siaran TV digital. Masyarakat dihimbau untuk segera beralih ke siaran TV digital. Hal ini tertuang dalam Peraturan Menteri No. 11/2021 tentang perubahan atas Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika No. 6/2021 mengenai Penyelenggaraan Penyiaran.  Kementerian Informasi dan Komunikasi atau Kominfo merancang proses peralihan ke TV digital secara bertahap mulai dari 30 April 2022 dan rampung pada 2 November 2022. Peralihan dari  TV analog ke TV digital membuat sejumlah masyarakat bertanya-tanya alasan mengapa...

Read more...
KEISTIMEWAAN IMAC BARU DENGAN CHIP M3

KEISTIMEWAAN IMAC BARU DENGAN CHIP M3

Hallo Sob. Roman-romannya Apple sedang menyiapkan iMac terbaru tahun ini nihh. Perangkat all-in-one ini mengabarkan akan menggunakan chip M3 yang baru dan lebih gacor tentunya, sob. Menariknya lagi, banyak keistimewaan yang ditawarkan oleh iMac selain chip M3 dan akan rilis pada pertengahan tahun 2023.  Reporter teknologi Bloomberg, Mark Gurman mengatakan bahwa iMac masih berada di tahap pengembangan lanjutan dan uji produksi mesin.  iMac generasi baru ini diperkirakan akan mulai diproduksi massal sampai setidaknya tiga bulan. Perangkat ini kemungkinan baru akan diluncurkan...

Read more...
GAN CHARGER 100W?

GAN CHARGER 100W?

Halo sob! Udah lama nih kita ga bahas tentang barang elektronik yang sudah menjadi kebutuhan sehari-hari. Barang elektronik yang menjadi kebutuhan sekunder yang primer, artinya walaupun sifatnya sebagai pelengkap tetapi harus terpenuhi.  Jaman sekarang rasanya ga mungkin kalau kita tanpa hp seharian, pasti setidaknya kita ngecek hp beberapa kali. Karena hampir semua kegiatan bisa dilakukan dari hp, mulai dari bekerja, belanja, dan transaksi banyak hal. Disamping itu, kita juga butuh charger yang support untuk ponsel kita dong sobb. Nah kenalin nih...

Read more...
APLIKASI PEDULILINDONGI GANTI NAMA JADI SATUSEHAT. BANYAK FITUR TERBARU

APLIKASI PEDULILINDONGI GANTI NAMA JADI SATUSEHAT. BANYAK FITUR TERBARU

Halo sob. Nggak terasa sudah 3 tahun covid-19 melanda Indonesia ya, sejak kali pertama pemerintah mengumumkan pasien pertama terinfeksi virus corona pada 2 Maret 2020. Karena permasalahan covid-19 yang nggak kunjung berakhir, Kementerian BUMN bersama dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika RI dan PT Telkom Indonesia mempunyai inisiatif untuk membuat suatu aplikasi yaitu Pedulilindungi. Aplikasi ini salah satu upaya untuk membantu pemerintah dalam proses tracking dan lebih gampang mendeteksi alur penyebaran Covid-19. PeduliLindungi terus berkembang dan disempurnakan fungsinya. Mulai dari akses sertifikat...

Read more...
NOKIA GANTI LOGO

NOKIA GANTI LOGO?

Halo sob! Kali ini kita bahas brand yang memproduksi perangkat elektronik sejak tahun 1982. Brand satu ini sudah banyak meluncurkan produk gadget yang mendapat sambutan meriah dari masyarakat. Nokia, merek smartphone lama yang booming pada jamannya ini mengumumkan perubahan logo.  Pergantian logo ini pertama kali diumumkan dalam event Mobile World Congress (MWC) 2023 setelah hampir 60 tahun Nokia menggunakan logo dengan gaya dan tulisan berwarna biru ikonik, menandakan perubahan strategi di masa mendatang. Dikutip dari pernyataan resmi perusahaan situs Nokia, logo terbaru...

Read more...
HARGA SAMA BEDA SPEK: INFINIX ZERO 5G VS XIAOMI POCO X5

HARGA SAMA BEDA SPEK: INFINIX ZERO 5G VS XIAOMI POCO X5

Halo sob. Beberapa orang memiliki perbedaan dalam menyikapi gadget, ada yang melihat gadget hanya sekedar kebutuhan biasa, ada yang ingin meng-upgrade karena beberapa software atau aplikasi baru tidak bisa digunakan di gadget-nya, dan ada juga yang selalu mengikuti trend yang ada atau menjadikan gadget sebagai bagian dari lifestyle.  Orang-orang yang ingin upgrade gadget karena ada apps yang tidak bisa di support oleh gadgetnya ini merupakan orang yang fasih dengan perkembangan IT. Mereka paham dan mengikuti perkembangan features terbaru gadget. Lebih rasional...

Read more...

Film Tentang Salah Satu Game Tahun 80an Akan Rilis di Apple TV

Halo sob. Kalo kamu pecinta game sejak lama pasti sudah mengenal game Tetris. Yap, game ini menjadi game terpopuler di era 80an. Game sederhana tapi bisa membuat pemainnya candu. Kalian tau nggak sih kalo permainan game klasik ini diangkat kedalam film fiksi?. Yap, Perusahaan yang berbasis di Cupertino akan merilis film tetris di Apple TV Plus pada 31 Maret 2023. Game Tetris merupakan salah satu game teka-teki yang paling banyak disukai banyak orang. Permainan yang bergenre puzzle atau pencocokan ubin ini...

Read more...
FITUR BARU WHATSAPP BISA VOICE NOTE DI STORY?

FITUR BARU WHATSAPP BISA VOICE NOTE DI STORY?

Halo sob. Mungkin kalian ga asing lagi dengan beberapa fitur di WhatsApp. Ya fitur yang dapat memudahkan para penggunanya. Salah satu fitur yang paling disukai pengguna adalah WhatsApp Story. WhatsApp Story sama seperti Instagram Story yang terus update agar fitur semakin menarik.  Aplikasi perpesanan ini terus berinovasi menciptakan fitur-fitur terbaru. Salah satu fitur baru WhatsApp yaitu pembaruan status di WhatsApp. Fitur baru ini memungkinkan para pengguna mengirim pesan suara untuk dijadikan status/story WhatsApp. Kalo sebelumnya status WhatsApp cuma bisa membagikan foto atau...

Read more...
FITUR BARU INSTAGRAM STORY BISA MUNCULIN AKUN YANG SERING KEPO

FITUR BARU INSTAGRAM STORY BISA MUNCULIN AKUN YANG SERING KEPO

Halo sob, buat kalian yang social media addicted khususnya Instagram pasti udah tau kan fitur baru yang lagi heboh diperbincangkan netizen di semua platform media sosial. Yes, fitur terbaru Instagram yang dapat memperlihatkan aktivitas followers kita sob. Fitur baru ini hanya berlaku di Instagram story yaa.  Kalo sebelumnya fitur Instagram Story hanya menampilkan berapa banyak viewers dan siapa yang melihat story tersebut, sekarang muncul fitur terbaru.  Adanya fitur terbaru ini membuat heboh para penggunanya karena segala aktivitas dapat tertampil, jadi nggak bisa...

Read more...